SEJARAH PANGKALAN MA NURUSSYAHID KERTAJATI AMBALAN SYEKH SYARIF HIDAYATULLAH DAN NYI MAS PAKUNGWATI


SEJARAH PANGKALAN MA NURUSSYAHID KERTAJATI
AMBALAN 
SYEKH SYARIF HIDAYATULLAH DAN NYI MAS PAKUNGWATI


Dalam menyongsong Era Globalisasi dan berdirinya Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB), sebuah desa kecil tepatnya desa Bantarjati yang berada diKecamatan Kertajati, ikut berbenah diri dibuktikan dengan di bangunnya Lembaga Pendidikan baru, bernama MA Nurussyahid Kertajati (MA Nussa) atas prakasa Bpk.Zaeni Ahmad, S.Pd, Maktum, S.Pd.I, Dicky Hapiddin, bersama Ketua Yayasan Bapak Odong Abdurrahman, S.Pd.I, S.Pd, dengan adanya Lulusan MTs dan SMP yang tidak melanjutkan ketingkat SMA/SMK/MA sederajat waktu itu secara resmi dibuka pada tahun 2013/2014 atau 1 Juli 2013.
Meski baru di berdiri MA Nurussyahid sudah ikut aktif di kegiatan kepramukaan yang ada di kecamatan kertajati maupun luar kecamatan. Baik itu berupa lomba maupun yang bersifat sukarela seperti ikut membantu mensukseskan jambore ranting, serta sudah bisa masuk kepengurus di DewanKerja Ranting (DKR)Kecamatan Kertajati.
Melihat antusias para peserta didik MA Nurussyahid khususnya di Organisasi Pramuka, maka pihak sekolah/madrasah mulai serius untuk membuat nama Ambalan, dengan Pembina KakWanida, A.Md dan Kak Vivih Vihtriani, S.Pd.I di damping oleh Bapak Odong Abdurrahman S.Pd.I, S.Pd dengan terpilihnya kepengurusan pertama :

Pradana : Kak Dede Maryana
Pradani : KakYeyenKusniawati

Dengan adanya kepengurusan pramuka di tingkat MA Nurussyahid maka Kepala Madrasah Beserta Para Pembina Pramuka menyetujui nama Ambalan untuk Putra yaitu“SYEKH SYARIF HIDAYATULLAH” dan Putri “NYI MAS PAKUNGWATI”







 v  PERANGKAT  AMBALAN

1.      Nama Ambalan
Nama ambalan merupakan identitas pokok suatu ambalan. Nama ambalan bias menggunakan nama pahlawan ataupun tokoh yang mempunyai sejarah tertentu di lingkungan dan warga setempat dimana ambalan tersebu tberada. Nama ambalan MA Nurussyahid Kertajati adalah Syekh Syarif Hidayatullah dan Nyi Mas Pakungwati.
Nama Syekh Syarif Hidayatullah diambil dari nama salah satu Walisongo (SunanGunungJati) yang menyebarkan Agama Islam di Pulau Jawa yaitu Cirebon. Raden Syarif Hidayatullah lahir pada 1448 Masehi dengan ayah bernama Syarif Abdullah Udatuddih bin Ali NurulAlim (Salah satu penguasa dari Mesir) dengan Nyai Rara Santang, putrid dari Kerajaan Pajajaran dengan ayah Sri Baduga Maharaja Prabu Siliwangi. Saat Nyai Rara Santang masuk islam, beliau merubah nama menjadi Syarifah Mudaim.
Raden Syarif Hidayatullah menginjakkan kaki di tanah jawa, tepatnya Cirebon padatahun 1470 Masehi. Dan karena dukungan dari Kesultanan Demak dan Raden Walangsungsang atau raja Cirebon pertama selaku paman Raden Syaruf Hidayatullah, beliau kemudian diangkat sebagai Raja Cirebon kedua setelah pamannya tersebut pada tahun 1479 Masehi dengan  gelar Maulana Jati.
Sedangkan Nyi Mas Pakungwati adalah istri dari Sunan Gunung Jati Salah satu yang paling berpengaruh di Cirebon adalah Nyi Mas Pakungwati. Sunan Gunung Jati menikahi Nyi Mas Pakungwati selain atas dasar taktik dakwah, juga atas dasar suka. Sunan Gunung Jati menyukai sikap dan sifat Nyi Mas Pakungwati yang solehah. Beliau seorang penganut agama Islam yang taat bukan dari formalitasnya saja, melainkan juga dari aplikasinya. Islam yang tersebar di Cirebon ternyata tidak hanya dilakukan oleh Sunan Gunung Jati saja, melain kan para istri beliau pun ikut berperan dalam dakwah Islam tersebut. Sehingga halini membuat Islam berkembang dengan cepat di wilayah Cirebon. Terbukti dengan adany asitus-situs sejarah yang berhubungan dengan dakwah Islam. Situs-situs tersebut antar daaerah satu dengan daerah lainnya kadang saling berhubungan.




2.      Dewan Ambalan
Dewan Ambalan merupakan suatu wadah pembinaan kepemimpinan yang terdiri dari para penegak yang sudah dilantik yang mempunyai tugas mengelola dan menggerakan kegiatan diambalan yang bersangkutan dengan bimbingannya.

3.      Adat Istiadat Ambalan
Kegiatan positif yang biasa dijalankan terus menerus guna peningkatan perilaku kehidupan bangsa warga ambalan sehingga apabila seseorang tidak dapat melaksanakannya seakan-akan telah melanggar peraturan yang benar.
4.      Amsal Ambalan
Merupakan symbol dan arah pendidikakan ,pembinaan dan kegiatan sehari-hari dari warga ambalan yang dituangkan dari kata-kata yang mengandungarti.

Ø  Amsal Putra
“Kacaijadisaleuwi, kadaratjadisalogak” artinya :menjagakekompakandan senantiasasaturasa,satujiwa”

Ø  AmsalPutri
“GemahRipahRépéhRapih” artinya :tidakpernahadapermusuhan”

5.      Pusaka Ambalan

Suatu perkakas yang mengandung makna tersendiri bagi suatu ambalan dan merupakan warisan turun-temurun kepada warga ambalan yang bersangkutan dimana warga ambalan merasa berkewajiban untukmejaga dan memeliharanya.
Pusaka ambalan Syekh Syarif Hidayatullah dan Nyi Mas Pakung wati berupa kujang, karena kujang merupakan senjata khas jawa barat.

6.      Sandi Ambalan
Berbentuk prosa atau puisi yang menghimpun aspirasi para pramuka penegak  yang berada di ambalan yang memiliki makna cita-cita perilaku serta arah tujuan pendidikan dan kegiatan warga negara.


SANDI AMBALAN

Nafas Menderu Pertanda Jiwa dan Raga Bersatu
Demi Meraih Cita Suci
MengharapRidho Sang Penguasa
Bersahaja diantara Permata Terang
Menjadi Sinar dalam Gelap Gulita
Jauh Tertambat saat Janji Suci Terucap
Praja Muda Karana Terikat Janji Suci
Detak Jantung diantara Detik Waktu
Semangat Praja Muda Karana Membara
Menggapai Asa Meraih Cita
Menggugah Jiwa Bersatu pada Ikatan Utuh
Satu Jiwa Satu Cita Satu Jiwa Satu Suara
Damai dibalut Kekuatan Kasih
Janji Suci Praja Muda Karana
Tertanam dalam Palung Hati
Terpatri di Dada setiap Jiwa
Pandanglah Praja Muda Karana
Masa Jaya dipelupuk Mata
Bintang Terang Pelita Jiwa
Petunjuk Jalan Gelap Gulita
Pembawa Kebajikan Penghapus Nista
Kehormatan itu Suci
Jaga Diri  Demi Hargadiri
TakPantang Aral Melintang
Penghalang Asa dihadapi Jiwa Kesatria







7.      Panji Ambalan
Berbentuk suatu bendera yang menghimpun seluruh perangkat ambalan sehingga apabila dikibarkan terbayanglah seluruh aspek kehidupan ambalan.
8.      Mars Ambalan
Merupakan sebuah nyanyian yang dapat membawa semangat untuk menjaga kehormatan ambalan juga sebagai nyanyian yang mengandung cita-cita tersebut bagi warga ambalan tersbeut.
9.      Nafas dan Corak Ambalan
Merupakan sesuatu yang menggambarkan kehidupan ambalan sasaran pokok dan seluruh kegiatan ambalan ,misalnya untuk ambalan yang berdomisili disekolah keagamaan, maka kegiatan anggotanya adalah meningkatkan keilmuan pada bidang yang mengarah pada ketakwaaan kepada Allah SWT.






LOGO AMBALAN




  v  ArtiKiasan Logo Ambalan:

1)             Bintang : Mengkiaskan bahwa seorang pramuka mempunyai cita-cita yang luhur.
2)             Padi : Mengkiaskan makanan pokok masyarakat
3)             Kapas :  bahan dasar sandang yang kitapakai
4)             Silhote : Lambang gerakan pramuka
5)             Tombak : Pusaka ambalan putri
6)             Buku dan Kubah Masjid : Lambang Sekolah /Madrasah sebagai tempat mencari ilmu
7)             Globe :mencariilmu yang luas di seluruhdunia
8)             Gerigi (Ambalan Putra) :Laki – Lakiharuskuatdanbekerjadalamkehidupan\
9)      GerigidanBungajumlah10 :DasaDarmaPramuka
10)    3 TanggaPutih : Tri Satya
11)    Bunga (AmbaanPutri) :Lembahlembutpenuhkasihsayang
12)         Coklat :Warnakepramukaan
13)         Putih :Kesucianhati
14)         Merah :Keberanian
15)         Biru :Masadepancerah
16)    Hijau   : Kemakmuran / Kesejahteraan
17)    Kuning :Kejayaan / Keemasan
18)    Hitam ;Kesungguhan
19)         Bentuklatarsegilima :Pertahanan yang kuat
20)    Pita :Bendera / PanjiAmbalan.



0 Response to "SEJARAH PANGKALAN MA NURUSSYAHID KERTAJATI AMBALAN SYEKH SYARIF HIDAYATULLAH DAN NYI MAS PAKUNGWATI"

Post a Comment